Gank Zone Blog? Join Now!
RSS Feed Facebook Twitter

Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus

Share or Like on :


Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus

Kali ini saya akan membagikan cara untuk menyambungkan blog dengan google plus. Manfaat dari tersambungnya blog dengan google plus yaitu untuk verifikasi kepemilikan blog. Jadi intinya Anda yang memiliki blog tersebut jika sudah disambungkan dengan google plus. Dengan menyambungkan blog dengan Google plus juga dapat menampilkan foto profil di hasil pencarian dan muncul bintang pada hasil pencarian. Menarik bukan?


Langsung saja begini caranya :

  1. Pastinya sobat harus sudah punya akun Google Plus, jika belum punya, buat dulu.
  2. Buka profil Google Plus sobat, klik Edit Profile, masukkan alamat email dan alamat blog sobat. Klik Done Editing. Lalu klik Verify Email, dan link verifikasi akan dikirim ke email yang sobat masukkan tadi.
  3. Buat satu Text Link pada blog sobat yang mengarah ke halaman Profil Google Plus sobat dan tambahkan satu tag rel="author".
    <a href="https://plus.google.com/id_sobat" rel="author">Nama Sobat</a>
  4. Ingat! hanya satu tag rel="author" jangan sampai ada dua, cukup satu saja. Pastikan Text Link yang sobat buat tersebut tampil pada semua halaman di blog sobat. Atau letakkan saja pada sidebar blog atau pada bagian footer. Saya sendiri memasang pada bagian Tentang Wawan Siswanto di bagian footer.
  5. Cek hasilnya di sini apakah sudah tersambung atau belum. Masukkan URL blog sobat pada kotak yang disediakan. Inilah screen shoot jika sudah tersambung.
    Cara Menyambungkan Blog dengan Google Plus

Begitulah Cara Menyambungkan Blog dengan Google Plus selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Oleh Wawan Siswanto pada .
Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus Rating: 4.5



57 komentar

Jumat, 04 Mei, 2012

Bila berkenan, bagi kliknya juga sob.
Sebagai suport buat saya.

Jumat, 04 Mei, 2012

Boleh juga nih gan infonya,,,
nanti saya coba ya gan ,,, hehehe :D

Terimakasih amethe atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Jumat, 04 Mei, 2012

Silahkan dicoba sob, makasih ya udah berkunjung.

Selasa, 15 Mei, 2012

Masih binggung, tapi makasih :)

site: www.kotepoke.org

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Minggu, 20 Mei, 2012

thank'u bgt bro, berhasil.

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Senin, 21 Mei, 2012

selamat sob, jangan lupa mampir lagi ya.

Selasa, 22 Mei, 2012

mari qt coba :))

Terimakasih hanief-nena atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 23 Mei, 2012

silakan dicoba sob, makasih udah mampir

Senin, 28 Mei, 2012

oh,ya sobat caranya supaya ada profil pemilk blog sperti sobat itu bagaimana???? aku belum mengerti

Terimakasih Didi Aris Wijaya atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Selasa, 29 Mei, 2012

Ya seperti postingan yg sobat baca itu caranya. Tapi butuh waktu lama utk tampil fotonya. Dan google tidak menjamin foto sobat tampil di pencarian.

Minggu, 03 Juni, 2012

bukan, yang ada dibawah footer blog sobat

Terimakasih Didi Aris Wijaya atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Minggu, 03 Juni, 2012

Makasih atas sharingnya,
Mas Wawan, bisa sih import teman dari antar akun google plus. misal data teman dari budi@gmail.com mau diexport ke akun google plus email budi7@gmail.
mksh dr Budi Majid

Terimakasih Grosir Jilbab Murah atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Senin, 04 Juni, 2012

@didi aris : owh yg tentang wawan siswanto itu. Tinggal bikin aja widget html/javascript. Terus isi dg profil sobat, dan masukkan link yg menuju ke profil google+ sobat, kasih tag rel="author" pada linknya. Gitu aja sob.

@budi majid : makasih udah mampir sob.

Selasa, 12 Juni, 2012

Info menarik gan tar mau coba ah

Terimakasih Coretan UMUM atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 13 Juni, 2012

oke, silakan dicoba somoga berhasil. makasih udah mampir,

Minggu, 17 Juni, 2012

udah verified mas bro,, coba tengok,, jgn lupa tip dan trik dari saya...

Terimakasih blogodeal atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Minggu, 17 Juni, 2012

Saya sudah cek di webmaster dan sudah terhubung Gan, tapi belum terlihat di Pencarian Google. kenapa ya?

Terimakasih Sigodang Pos atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 20 Juni, 2012

eh ketemu ternyata tinggal make verifikasi email dan isi website di Profile halaman admin kia ama alamat google plus profile :D

Terimakasih Jasa Pembuatan Website atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 20 Juni, 2012

untuk tampil di google memang butuh waktu agak lama karena robot google sedang dalam proses crawl

Jumat, 22 Juni, 2012

Thanks gan sharingnya... ;)

Terimakasih Klaten Online atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 23 Juni, 2012

sama sama sob, silakan dicoba,.

Senin, 25 Juni, 2012

thanks gan....Sangat membantu....

Terimakasih cinta atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 27 Juni, 2012

KAng wawan saya sudah coba , tapi di bawahnya ada tulisan Warning: Missing required field "updated".
Warning: Missing required hCard "author". maksudnay gimana nihh..makasih bantuannya kang..kalau verifikasi ok kang

Terimakasih bordir bandung atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Jumat, 29 Juni, 2012

@cinta sama sama sob

Jumat, 29 Juni, 2012

@bordir bandung biarin aja sob, itu tidak berpengaruh sama sekali. Kalau sudah verified ya sudah

Rabu, 25 Juli, 2012

thx gan infonya

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Senin, 06 Agustus, 2012

kk wawan..
bingug ne q gmna cara.a kk..
kasih petunuik.a tlg ksh ptunjuk.a dgn dtail dunk..

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 09 Agustus, 2012

wah berhasil bro
makasih
visit and follow www.rendiabd.blogspot.com

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 25 Agustus, 2012

@fikry fersty itu juga kurang jelas tah

Sabtu, 15 September, 2012

bagaimana menghubungkan blog dan google + yang mempunyai tampilan lawas?

Terimakasih Informasi Terkini atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Selasa, 18 September, 2012

ok di coba dl om :)

yangasik.com

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Selasa, 09 Oktober, 2012

ikut praktek di http://ya-n.blogspot.com/..trimakasih tutorialnya..

Terimakasih pantaiku atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 13 Oktober, 2012

alhjamdulillah!

Terimakasih A.A. Danie atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Minggu, 14 Oktober, 2012

wah pusing om masih belum bisa. tapi makasih tutorialnya.

Terimakasih Informasi Detail atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 08 November, 2012

Kalau lewat hp gimana yahh.."_"


Masih bingun sob..

Http://anas-kingrock.mywapblog.com

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Anonim
Sabtu, 10 November, 2012

gan mau tanya ni saya kan komen di blog agan terus ,agar bisa dari nama profil tsb mengarah ke blog saya gmna caranya ?

Terimakasih Anonim atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 15 November, 2012

terima kasih ya.. kunjungi juga punya saya.
kingwarta.com

Terimakasih King Warta atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 15 Desember, 2012

Bagus tipsnya bisa kita coba

Terimakasih time.kucoba.com atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Anonim
Rabu, 09 Januari, 2013

gimana pas komentar biar langsung googleplus pakek url blog atau website ?

Terimakasih Anonim atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Jumat, 25 Januari, 2013

Simple betul caranya ..
thanks and visit http://v-datoe.blogspot.com/

Terimakasih V-datoe blog atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus

kalau untuk blog wordpress gimana caranya gan

Terimakasih obat ejakulasi dini aman dan legal atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 21 Maret, 2013

Info yang menarik, akan saya coba. thanks ya info nya, jangan lupa mampir kesini ya? Belajar Desain Grafis

Terimakasih Belajar Desain Grafis atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus

Infonya menarik nih sob, ijin praktek dolo ye,.

Terimakasih Free Download Software Full Version atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 10 April, 2013

mantap sob, nice info. thanks ya
http://omsambudy.blogspot.com
salam blogger

Terimakasih mr budy atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Rabu, 01 Mei, 2013

makasih gan

Terimakasih wafadownload.com atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Selasa, 04 Juni, 2013

terimakasih sudah berbagi saya harap ilmu nya dapat saya gunakan untuk hal hal baik :D

Terimakasih Pasti Berguna atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 25 Juli, 2013

terimaksih sudah berbagi..mutar sana sini nyari cara nya akhirnya ketemu disini...mantap

Terimakasih Unknown atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Minggu, 20 Oktober, 2013

Terimakasih atas tutorialnya

Terimakasih Isanonline atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Jumat, 25 Oktober, 2013

maksih ya gan

studyngeblog.blogspot.com

Terimakasih Khoirun Naim atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Selasa, 10 Desember, 2013

Mantap gan bermanfaat sekali

Terimakasih EkoDoc atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 01 Maret, 2014

punya ane udah tersambung sob :D tq tutorialnya

Terimakasih alaska pulsa atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 01 Maret, 2014

maksih tutorialnya gan moga ane bisa muncull di search engine

Terimakasih pasang iklan baris gratis atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 10 April, 2014

sibb gan langsung ane praktekin :D

Terimakasih Toko Batik Online atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 01 Mei, 2014

Kalo make Google+ atau lencana google di blog, terasa lebih berat ya loading page nya? Thanks

Terimakasih Harlen Manurung atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Sabtu, 28 Juni, 2014

Artikel ini sangat bermanfaat sekali. Td saya muter-muter cari tutorial, ketemu disini. Mksh gan artikelnya, saya ijin nyimak langsng praktek.

Terimakasih Info Kepegawaian atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Kamis, 10 Juli, 2014

trims infonya gan. memang membantu sekali ketika blog selain blogspot dihubungkan dengan google+

Terimakasih mr.suga atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus
Anonim
Senin, 12 Oktober, 2020

berhenti langganan

Terimakasih Anonim atas Komentarnya di Cara Menghubungkan Blog dengan Google Plus

Posting Komentar

Silahkan berkomentar pada blog ini dengan baik dan sopan. Jadilah Top Komentator Untuk Mendapatkan Backlink Gratis!!!

 
© Copyright 2012 - Gank-Zone Blog. Powered by Blogger.com and Gank-Zone
Gank Zone Blog