Untuk mempercepat Koneksi Internet dapat dilakukan dengan berbagai cara, ada yang menggunakan Software tertentu dan ada juga yang tidak perlu menggunakan software. Dalam artikel Belajar Internet kali ini, Saya akan membahas mengenai Cara Meningkatkan Koneksi Internet Anda dengan tanpa menggunakan software. Anda ingin tahu caranya ? Berikut panduan Mempercepat Koneksi Internet Tanpa Sofware :
- Klik kanan pada My computer Anda
- Pilih Properties ► Hardware tab ►Device manager
- Pilih Ports ► Communication Port (klik 2x)
- Pilih Port Setting dan buat beberapa perubahan, pada Bits per second ganti menjadi 128000 dan Flow control ganti menjadi Hardware.
Posting Komentar
Silahkan berkomentar pada blog ini dengan baik dan sopan. Jadilah Top Komentator Untuk Mendapatkan Backlink Gratis!!!